Kirimkan pesan dan harapan terbaikmu
untuk kami berdua
Kisah Perjalanan Cinta Kami
Awal Bertemu
Kami bertemu kembali pada tgl 23 Oktober 2022 di kota Yogyakarta saat acara pernikahan sodara.
Lamaran
Di tanggal 30 Desember 2022, salah satu momen yang tidak pernah di sangka setelah 2 bulan menjalin hubungan yang sangat singkat, Rojak melamar saya dan datang dengan keluargnya.
Akad & Resepsi
Momen spesial kami akan di mulai tepat 2 tahun kita menjalin hubungan ini, momen kebahagiaan kami bersama untuk membangun keluarga kecil kami. Semoga Allah SWT bemberikan keberkahan untuk pernikahan kami.
Doa Restu Anda merupakan
karunia yang sangat berarti bagi
kami.Dan jika memberi adalah ungkapan
tanda kasih Anda, Anda dapat memberi
kado secara cashless.
Desa Malahayu RT 11 RW 05 Blok 4, Kecamatan Banjarharjo, Brebes.
Our Memories
Merupakan kehormatan & kebahagiaan bagi
kami,apabila Bapak / Ibu / Saudara / i
berkenan hadir untuk memberikan doa restu.
Atas kehadiran dan do’a restunya kami
sampaikan banyak terima kasih.
Kami Yang Berbahagia :
Konfirmasi Kehadiran
Via Whatsapp